Session Register

Sebelum melanjut kerjaan … mencatat sedikit hasil keluyuran, jika ada salah dalam pemahaman mohon koreksinya. Ketika kita membuat form untuk login, autentikasi user biasanya menggunakan session register dengan perintah session_start();. Session membuat file temporari pada temporari folder di server ketika session tersebut terdaftar. seluruh data tersedia pada setiap halaman. Session akan berakhir ketika pengguna menutup browser atau meninggalkan situs tersebut. Server akan mengakhiri session setelah waktu tertentu biasanya setelah berdurasi 30 menit.

Continue reading “Session Register”

Mengubah Root Server Pada XAMPP

Tos wengi tapi soca teu acan abot, sambil buat catatan ya … itung-itung kalau lupa ada tempat kembali. Eta sok inget paribasa “Qayyid Shuyudaka Bilhibalilwatsiqah”, kalau berburu silahkan ikat buruannya dengan ikatan yang kuat, berburu ilmu mengikatnya dengan catatan. Pada tulisan sebelumnya tentang error 403 pada XAMPP, untuk catatan ini memindahkan root server dari defaultnya di C:/XAMPP/htdocs, kita pindahin ke tempat lain. silahkan edit httpd.conf yang berada di C:/xampp/apache/conf, silahkan buka dengan editor favorit masing-masing, Perhatikan gambar di bawah ini: Continue reading “Mengubah Root Server Pada XAMPP”

Koneksi Database dengan MySQLi

Pada catatan terdahulu telah ditulis koneksi database dengan OOP sederhana dengan menggunakan MySQL. Untuk catatan sekarang menggunakan MySQLi, sebenarnya penggunaannya tidak disengaja sehubungan dengan instalasi XAMPP dimana extensi php nya menggunakan MySQLi. Adapun source code-nya sebagai berikut:

class kurikulum{
private $dbHost = “localhost”;
private $dbUser = “sim-sma”;
private $dbPass = “Fathanah_181203”;
private $dbName = “sim-sma”;

function connect_db(){
$konek = mysqli_connect($this->dbHost, $this->dbUser, $this->dbPass, $this->dbName);
return $konek;
}

}

codenya udah dicoba dan terima kasih atas koreksiannya dari rekan di group FB php indonesia.